Teori tentang total asset turnover ratio ini masuk dalam kategori rasio aktivitas. Pembahasan soal TATO kali ini akan membahas pengertian, rumus total asset turnover dan contoh perhitungan atau soalnya. Inti dari rasio ini sebenarnya ingin mengukur sejauh mana efektivitas perusahaan dalam mengelolah asetnya dalam menghasilkan penjualan. Atau bisa juga dikatakan, untuk membandingkan antara perolehan penjualan […]
Tag: analisa fundamental saham
Rumus Menghitung Average Collection Period & Analysis Contoh Soal Formulanya
Jika teman2 Analis.co.id sudah belajar soal rasio Receivable Turnover maka rumus menghitung average collection period dan contoh soal average collection period ini bisa lebih mudah dipahami. Mengapa demikian? Karena dalam formula perhitungan dari rasio rata-rata penagihan piutang ini cukup dengan membagi jumlah hari dalam satu periode, biasanya jumlah hari dalam setahun, dengan hasil perhitungan dari […]
Receivable Turnover – Contoh Soal & Rumus Rasio Perputaran Piutang Yang Baik Menurut Para Ahli Saham
Ilmu analisis fundamental rasio keuangan kali ini akan membahas contoh soal receivable turnover dan rumus receivable turnover. Tak ketinggalan, rasio perputaran piutang yang baik menurut para ahli saham dan akuntansi akan ANALIS ulas dalam artikel ini. Saran juga nih, sebelumnya sudah diulas juga berbagai rasio profitabilitas dan rasio likuiditas, jadi baiknya sempatkan baca juga artikelnya […]
Analisa Saham LPPF Langsung ke Lapangan, Biar Tau Prospek dan Harga Wajarnya
Tema sebenarnya dari pembahasan Analis saat ini bukan hanya bagaimana analisa saham LPPF milik PT Matahari Departement Store Tbk, prospek saham LPPF 2018 dan juga harga wajar LPPF, tapi lebih ke penekanan soal cara analisa sederhana untuk saham yang lagi downtrend. Namun, info dasar yang anda cari tetap diulas juga. Kalau mau menilai baik tidaknya […]
Contoh Soal Basic Earning Power dan Pengertian BEP adalah
Di artikel sebelumnya Analis.co.id sudah mengulas analisis dan rumus jenis-jenis rasio profitabilitas yang lain. Nah, sekarang ada satu lagi yang akan kita bahas, yaitu contoh soal Basic Earning Power, serta apa pengertian Basic Earning Power menurut para ahli. Nama lain rasio rentabilitas ini adalah Earning Power of Total Investment. Rumusnya sama, hanya istilahnya saja yang berbeda. […]
Cara Menghitung Return On Capital (ROC / ROIC) + Contohnya
Kalau mau tau bagaimana rasio pengembalian modal suatu emiten maka pelajari cara menghitung return on capital ini. Termasuk Contoh Return On Capital juga akan jadi pembahasan Analis.co.id kali ini. Rasio yang sering disingkat ROC atau ROIC (Return on Invested Capital) ini pada dasarnya masuk dalam rasio profitabilitas / rentabilitas karena ditujukan untuk mengukur sejauh mana […]
Rasio Likuiditas – Jenis, Pengertian, Contoh Soal, Rumus dan Analisis Liquidity Ratios
Pengertian Rasio likuiditas adalah rasio yang digunakan untuk mengukur kemampuan suatu perusahaan dalam memenuhi segala kewajibannya. Adapun analisis dan rumus serta contoh soal rasio likuiditas, mari kita ulas satu per satu. Dalam analisis laporan keuangan, tepatnya dalam dunia trading saham, sebenarnya ada 5 macam rasio berdasarkan pengelompokan tujuaannya. Ke-5 rasio tersebut adalah: Rasio Profitabilitas / […]
Defensive Interval Ratio (DIR): Pengertian, Rumus, Contoh Soal & Analisis
Kebetulan sekali, kali ini Analis.co.id ingin mengulas soal apa itu pengertian dan rumus rasio Defensive Interval Ratio (DIR), serta analisis dan contoh soal interval keberlangsungan ini. Penamaan rasio likuiditas ini tidak satu, sering juga disebut dengan rasio DIP atau Defensive Interval Period dan Basic Defense Interval atau disingkat BDI. Apa pun namanya, yang jelas ini […]
Kalkulator Saham Excel – Calculator Analisis Fundamental Saham Excel
Cari alat calculator trading saham? Nah, kalkulator saham excl ini ditujukan langsung buat yang mau melakukan analisis fundamental saham excl. Maksudnya dengan excel. Jadi dengan aplikasi (bukan aplikasi android) ini kamu bisa melakukan analisa saham secara mandiri tanpa lagi menggunakan jasa orang lain atau pun beli hasil analisis dari para pakar di bidang saham. Calculator […]
Value Investing Indonesia – Buku, Ebook Pdf & Blog Saham
Blog value investing Indonesia yang terbaik dan paling lengkap artikelnya adalah ANALIS.CO.ID. Semua pembahasan penting soal cara bermain saham ada di sini, khususnya analisa fundamental saham syariah dan konvensional terbaru. Bicara soal value investing, itu artinya kita mengulas salah satu teknik investasi saham yang dasar analisisnya adalah pada sisi fundamental perusahaan. Lebih khusus pada laporan […]